- Diposting oleh:
- Diposting pada:
- Kategori:
Diploma, Experience, Freshgraduate, S1/D4/S2Diploma, Experience, Freshgraduate, S1/D4/S2 - Penempatan
Indonesia - Link:
https://inginkerja.id/?p=4475 - Harga:
USD 0
PT Jaya Refrigeration Equipment (Midea Indonesia) adalah perusahaan di Indonesia yang berfokus pada penyediaan peralatan pendingin dan pengkondisi udara, serta merupakan bagian dari Midea Group, produsen peralatan elektronik rumah tangga global. Midea Group didirikan pada tahun 1968 di Tiongkok dan telah berkembang menjadi perusahaan global yang terdaftar di Forbes’ Global Fortune 500, dengan operasi di lebih dari 195 negara. Perusahaan ini menyediakan berbagai produk seperti Pendingin Ruangan (AC), Mesin Cuci, Kulkas, dan Peralatan Dapur, serta juga menjadi distributor resmi merek HVAC ternama. PT Jaya Refrigeration Equipment berlokasi di Jababeka Industrial Estate, Cikarang Utara, Bekasi.
Lowongan Kerja PT Jaya Refrigeration Equipment (Midea Indonesia)
Posisi Lowongan (Bidang Injection Molding):
- Production Supervisor
- Equipment Maintenance
- Process Engineer

